-->

belajar array atau larik padapemrograman c++

belajar array atau larik padapemrograman c++ sgenk.blogspot.com, catatan saya kali ini tentang belajar array atau larik padapemrograman c++,semoga sedikit memberikan manfaat buat pembaca

Judul artikel : belajar array atau larik padapemrograman c++
Link artikel : belajar array atau larik padapemrograman c++

lihat juga


belajar array atau larik padapemrograman c++

Belajar pemrograman lagi, sekarang belajar tentang array
Variabel Larik atau lebih dikenal dengan ARRAY adalah Tipe terstruktur yang terdiri dari sejumlah komponen-komponen yang mempunyai tipe yang sama. 
Biasanya penggunaan array selalu menggunakan perulangan perintah for
Header yang di gunakan yaitu #include<iomanip .h=""> = input output manipulation .header

1. Array Berdimensi Satu
Bentuk Umum pendeklarasian array :  
Tipe-Data Nama_Variabel[Ukuran]


Keterangan :
Type Data : Untuk menyatakan type data yang digunakan.
Ukuran : Untuk menyatakan jumlah maksimum elemen array.

Contoh Pendeklarasian Array
float Nil_Akhir[6];
float adalah Jumlah Elemen Array
Nil_Akhir adalah Nama Array
[6] adalah Tipe data elemen array
; (titik koma) adalah akhir dari perintah

Perintah output pengaturan tabelnya :
setiosflags untuk mengatur format keluaran
ios::left untuk mengatur format rata kiri
ios::right untuk mengatur format rata kanan
setw mengatur lebar tampilan dari suatu variabel
setprecision mengatur jumlah digit decimal


contoh listing programnya
/* --------------------------------------------- */
/* Program Array Satu Dimensi */
/* -------------------------------------------- */
#include<conio .h="">
#include<stdio .h="">
#include<iostream .h="">
#include<iomanip .h="">
main()
{
int i;
char nama[5][20];
float nilai1[5];
float nilai2[5];
float hasil[5];
clrscr();
for(i=1;i<=2;i++)
{
cout<"Data Ke - "<i<endl;
cout<"Nama Siswa : "; gets(nama[i]);
cout<"Nilai Teori : "; cin>nilai1[i];
cout<"Nilai Praktek : "; cin>nilai2[i];
hasil[i] = (nilai1[i] * 0.40)+ (nilai2[i] * 0.60);
cout<endl;
}
clrscr();
cout<endl<endl;
cout<"----------------------------------------"<endl;
cout<"No. Nama Siswa Nilai Nilai Hasil"<endl;
cout<" Teori Praktek Ujian"<endl;
cout<"----------------------------------------"<endl;
for(i=1;i<=2;i++)
{
cout<setiosflags(ios::left)<setw(4)<i;
cout<setiosflags(ios::left)<setw(18)<nama[i];
cout<setprecision(2)<" "<nilai1[i];
cout<setprecision(2)<" "<nilai2[i];
cout<setprecision(2)<" "<hasil[i]<endl;
}
cout<"------------------------------------------"<endl;
getch();
}



2. Array Berdimensi Dua
Bentuk Umum pendeklarasian array : Tipe-Data Nama_Variabel[index-1][index-2]
Keterangan :
Type Data : Untuk menyatakan type data yang digunakan.
Index-1 : Untuk menyatakan jumlah baris
Index-2 : Untuk menyatakan jumlah kolom

Contoh Pendeklarasian Array dimensi 2
int data_jual[3][3];
penjelasan:
int adalah Tipe data elemen array
data_jual adalah adalah Nama Array
[3] yang kiri adalah Jumlah Baris nya
[3] yang kanan adalah Jumlah Kolom nya

contoh listing programnya

/* =============== */
/* Array Dimensi 2 */
/* =============== */
#include <stdio .h="">
#include "conio.h"
#include "iostream.h"
#include "iomanip.h"
main()
{
int i,j;
int data[4][4];
char nama[4][20];
clrscr();
for(i=1;i<=2;i++)
{
cout<"Data Penjualan "<i<endl;
cout<"Nama Barang : ";cin>nama[i];
for(j=1;j<=2;j++)
{
cout<"Data Tahun 200"<j<endl;//<","<j<endl;
cout<"jumlah penjualan : ";cin>data[i][j];
}
}
clrscr();
cout<" Data Penjualan Pertahun "<endl;
cout<"========================================= "<endl;
cout<" No Nama Barang 2001 2002 2003 "<endl;
cout<"========================================= "<endl;
for(i=1;i<=3;i++)
{
cout<setiosflags(ios::left)<setw(5)<i;
cout<setiosflags(ios::left)<setw(10)<nama[i];
for(j=1;j<=3;j++)
{
cout<setiosflags(ios::right)<setw(6)<data[i][j];
cout<" ";
}
cout<endl;
}
cout<"================================================";
getch();
}

nah tingal di praktekin neh


Demikian catatan saya tentang belajar array atau larik padapemrograman c++

Catatan belajar array atau larik padapemrograman c++, semoga dapat memberikan manfaat.

Anda sedang membaca catatan belajar array atau larik padapemrograman c++ dan catatan ini url permalinknya adalah http://sgenk.blogspot.com/2009/11/belajar-array-atau-larik.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat.

6 Responses to "belajar array atau larik padapemrograman c++"

  1. good..good..goood tapi snut..snut..snuut. Gak ngerti aku sob..ajari aku sob..

    ReplyDelete
  2. Walah, koq 3 blog yang saya kunjungi isinya sama persis.... kopi paste ya???

    ReplyDelete
  3. wadaw klo yang ini,, ane ketik sendiri brot ,, ga tau klo yang lain,,,
    Di liat aja date entry postingnya ,,, klo yang duluan ,,, biasanya yang original,,,,
    Yang belakangan,,, kadang kadang hasil j*pl*kan

    ReplyDelete
  4. om ajarin donk,,
    klo yg di bagian "for(j=1;j<=2;j++)" itu maksud nya buat apa ya ?

    ReplyDelete
  5. klo yg di bagian "for(j=1;j<=2;j+
    +)" itu maksud nya buat apa ya ?

    'for' adalah bentuk perulangan data
    for(j=1;j<=2;j+
    +)
    j=1; maksudnya awal perulangan di mulai dari 1
    j<= perulangan harus kurang dari sama dengan 2.
    j++ itu adalah setiap perulangan di tambah 1.

    Jadi hasilnya = 1, 2

    Mohon koreksi jika salah.

    ReplyDelete

Terimakasih komentarnya sobat, saya akan segera membalas komentarmu dan mengunjungi url mu